setting konfigurasi PPPoE client di MikroTik

Assalamu'alaikum wr.wb
Disini saya akan menjelaskan cara setting konfigurasi PPOE Client di Mikrotik


Pengertian
PPPoE (Point to Point over Ethernet) adalah protokol jaringan untuk mengenkapsulasi Point to Point Protocol (PPP) frame dalam frame Ethernet. Hal ini digunakan terutama dengan layanan DSL dimana pengguna individu terhubung ke modem DSL over Ethernet dan di daratan jaringan Ethernet Metro.  Fungsi PPPoE client sudah tersedia atau termasuk dalam sebagian besar Sistem Operasi.
Latar Belakang
Latar Belakang dari kegiatan ini adalah saya ingin mengoneksikan antara server dan client yang bersifat secure.
 Alat dan bahan
  • RouterBoard Mikrotik (RB Mikrotik)
  • Kabel UTP
  • PC/Laptop untu konfigurasi winbox
  • Winbox
  • Sumber Internet
Tujuan Kegiatan
Tujuan kegiatan ini adalah saya ingin menciptakan koneksi antara server dan client yang bersifat secure.
Tahapan Pelaksanaan
1Buka Winbox

2.Buka tab PPP-->PPPoE Client

3.Pindah menu Dial out isikan username dan password yang dibuat di PPPoE server-->apply-->ok

4.Kemudian masuk ke IP-->firewall


5.Atur firewall NAT-nya
chain :srcnat
OUt interfaces: pppoe-out1

6.Pada tab action pilih masquerade-->apply-->ok



Hasil dan kesimpulan
Dari kegiatan ini saya bisa mengoneksikan antara client dan server.
Referensi
 http://www.ilhampristiyan.ga/2016/06/setting-pppoe-client-di-mikrotik.html
http://iswaroh13.blogspot.co.id/2016/07/konfigurasi-pppoe-client-di-mikrotik_2.html  

    Share this

    Related Posts

    Previous
    Next Post »