Instalasi owncloud di localhost linuxmint

Assalamu'alaikum wr.wb
Disini saya akan membagikan sedikit ilmu yang saya punya mengenai instalasi owncloud di localhost menggunakan linuxmint
A.Pengertian
 Owncloud merupakan suatu perusahaan dengan proyeknya yaitu ownCloud project. Slogan perusahaan ini adalah Your Cloud, Your Data, Your Way!. ownCloud yang merupakan salah satu perangkat lunak berbagi berkas gratis dan bebas seperti Dropbox, menyediakan pengamanan yang baik, memiliki tata cara yang baik bagi pengguna aplikasi untuk membagi dan mengakses data yang secara lancar terintegrasi dengan perangkat teknologi informasi yang tujuannya mengamankan, melacak, dan melaporkan penggunaan data.
B.Latar Belakang
Dalam sebuah study kasus, dimana pengguna ingin menyimpan banyak data tapi juga ingin bisa berbagi ke sesama, owncloud adalah solusinya
C.Maksud dan Tujuan
Maksud dan tujuan saya melakukan kegiatan ini adalah agar saya bisa menyimpan file tanpa takut file itu hilang karena sudah tersimpan di penyimpanan yang berbasis web.
D.Jangka Waktu Yang Dibutuhkan
Jangka waktu yang dibutuhkan untuk melakukan kegiatan ini sekitar 1 jam dalam memahami dan menerapkannya.
E.Alat dan Bahan
-PC/Laptop
-file owncloud
F.Tahapan Pelaksanaan
1Cek dahulu apakah file owncloud sudah ada
2. Setelah itu, ekstrak file owncloud tadi.
3.Berikan hak akses untuk file owncloud tadi.
4.Masuk ke phpmyadmin. Buat database untuk owncloudnya.

5.Buka di owncloud "localhost/owncloud".Maka akan muncul tampilan seperti berikut.Isikan database dengan benar.
6.Jika berhail, maka akan masuk ke dashboard tampilan awalnya.

G.Hasil Yang Didapatkan
Hasil yang saya dapatkan setelah menginstall owncloud yaitu say apat menyimpan file tanpa terbebani dengan penyimpanan yangs aya punya.Serta saya juga dapat berbagi informasi lewat owncloud ini.
H.Kesimpulan
OwnCloud berguna untuk keperluan dalam membangun komputasi awan pribadi. OwnCLoud bisa diterapkan pada server pribadi dimana komputasi awan (cloud) lebih rahasia, dengan demikian data yang terdapat pada OwnCloud tersebut bisa lebih maksimal digunakan untuk kepentingan akademik.
I.Referensi
https://en.wikipedia.org/wiki/OwnCloud

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »