Instalasi GNS3 di linuxmint

A.Pengertian
GNS3 adalah software simulasi jaringan komputer berbasis GUI yang mirip dengan Cisco Packet Tracer. Namun pada GNS3 memungkinkan simulasi jaringan yang komplek, karena menggunakan operating system asli dari perangkat jaringan seperti cisco dan juniper.
B.Latar Belakang
 Tidak hanya Cisco Packet Tracer sebagai simulator jaringan, tetapi ada juga software bernama GNS3 yang tentunya lebih baik daripada Cisco Packet Tracer.
C.Maksud dan Tujuan
Untuk mempelajari lebih dalam sebuah jaringan dan alat-alatnya.
D.Jangka Waktu Yang Dibutuhkan
Jangka waktu yang dibutuhkan sekitar 1 jam dalam memahami dan menerapkannya
E.Alat dan Bahan
-Terminal
-PC/Laptop
-Akses internet
F.Tahapan Pelaksanaan
1.Update  dahulu sistem GNU/LINUX kita.
2.Install GNS GUI
3.Install GNS IOU
4.Jalankan GNS3
5.Reboot
G.Hasil dan Kesimpulan
 Menggunakan cara ini memang mudah,tapi lebih disarankan untuk menginstall GNS3 yang menggunakan aplikasinya langsung buka lewat terminal.
H.Referensi
http://www.luxsmart.net/2016/06/cara-instal-gns3-di-linux.html
https://en.wikipedia.org/wiki/Graphical_Network_Simulator-3

Share this

Related Posts

Latest
Previous
Next Post »